-->

Cara Mengecek Cname Blogspot yang Hilang / Sudah Terpakai

Pertama masuk akun google anda, lalu buka www.google.com/webmasters/verification
nanti akan tampil semua properties blogger anda (blog-blog yg anda miliki dalam akun tersebut)
selain itu terdapat juga domain TLD yang telah terverifikasi dengan salah satu blog anda.

 Contoh(tampilan nya):
Webmaster Central

Use the table below to manage verified owners of your properties or to add new properties to your account. Additional information about your verified properties is available at Search Console.




Properties
domaintld.com
Verfication details
namablog.blogspot.com
Verfication details

klik domain TLD tersebut, lalu

Contoh(tampilan setelah diklik domain TLD nya):

Webmaster Central

You are currently a verified owner of domainanda.com. Verified using these methods: 
•DNS CNAME record ►Details

Klik "Details" dan di situ ada Cname yang pernah anda pakai.
Facebook Comments

0 komentar



Diberdayakan oleh Blogger.